Cara Buat USB Bootable untuk Install Windows


PC Clopedia - Cara Buat USB Bootable untuk Install Windows : Apa kabar sahabat-sahabat setia PC Clopdia yang selalu hadir untuk membaca artikel tentang dunia komputer..? semoga kabarnya baik.

Artikel kali ini admin akan memberikan tips atau lebih tepatnya tutorial. Bagaimana cara membuat USB bootable agar dapat di gunakan untuk menginstall windows. sebenarnya tidak hanya windows. OS Linux juga bisa menggunakan tutorial ini. Bahkan cara dan langkah-langkahnya pun sama.

langsung saja.

Pertama-tama yang kita butuhkan adalah

  • Aplikasi bernama Rufus (Bisa download di web resminya)
  • USB (rekomendasi versi 3.0 jika ada)
  • OS yang akan kita gunakan untuk di masukan ke USB (bisa Windows atau Linux)
  • Beberapa cemilan sambil menunggu proses transfer. haha (optional)
jika keperluan di atas sudah terpenuhi kita lanjut ke langkah-langkahnya

Langkah-langkah transfer Installer OS ke USB

    1. Buka software "Rufus". Tampilannya akan seperti gambar di bawah.
    1. Nama Device USB anda
    2. Klik pada tombol yang di tunjuk panah "2" untuk mencari file iso windows
    2. Silakan pilih file ISO windows yang anda simpan, lalu klik "OPEN".
    1. Direktori anda menyimpan file ISO
    2. File ISO yang akan digunakan
    3. Open untuk mengkonfirmasi file ISO yang telah anda pilih.
    3. Perhatikan di kolom "New volume label" Nama USB anda akan berubah. Itu tandanya anda sudah berhasil mengimpor file ISO ke RUFUS. (belum ke USB). dan di bagian bawah ada tulisan "READY' Itu tandanya sudah siap untuk di proses. skarang tinggal klik "START".
    4. Akan muncul peringatan karna semua file yang berada di USB akan di format habis. (maka pastikan tidak ada data penting di USB anda, atau Backup terlebih dahulu data di USB anda).
    lalu klik "OK".
    5. Prosespun akan berjalan sikan tunggu hingga bar di bagian bawah telah penuh.
    6. Jika telah selesai tampilan akan kembali seperti awal. (tapi dengan bar terisi penuh)
    7. Silakan periksa isi USB anda apakah semua file dari ISO telah masuk ke USB anda.
    8. jika sudah masuk seperti gambar nomor 7. maka itu tandanya anda telah berhasil membuat USB Windows Bootable.

    Sampai di sini artikel kali ini tentang "Cara Buat USB Bootable untuk Install Windows".
    Semoga artikel ini bermanfaat.
    Mohon maaf jika ada kesalahan.
    Jangan lupa Comment and Share.

    Pintar komputer itu
    "PC Clopedia"

    Silakan baca artikel lainnya di PC Clopedia,

    Related search :
    • cara buat usb bootable untuk install linux
    • cara masukan file windows ke usb
    • cara masukan file linux ke usb
    • bagaimana cara transfer instalasi windows linux ke usb
    • buat usb bootable untuk instal windows linux

    0 komentar:

    Posting Komentar